Untuk Pertanyaan anda silahkan hub admin di 087773328129

Selasa, 09 Agustus 2011

Cara Menghapus History Browser

Anda ingin memastikan bahwa tidak ada yang bisa mengintip dan melihat di mana anda sedang berinternet? Terkadang aktivitas menghapus history browser bisa berguna, terutama pada komputer yang digunakan bersama-sama. Dengan mengikuti petunjuk ini icon idea Cara Menghapus History Browser anda akan bisa menghapus history browser yang Anda gunakan di Windows.
Internet Explorer:
  1. Buka browser Internet Explorer.
  2. Klik menu Tools > Internet Options…
  3. Pada tab General klik tombol “Clear History” lalu klik OK.
Mozilla Firefox:
  1. Buka browser Mozilla Firefox.
  2. Klik menu Tools > Clear Recent History…
  3. Pada menu dropdown “Time range to clear:”, pilih Everything.
  4. Klik tombol Details, lalu centang semua pilihan dan klik Clear Now.

0 komentar:

Posting Komentar

Jangan lupa tinggalkan komentar :D

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites